Ilmuwan Kembangkan Kulit Elektronik untuk Berinteraksi Melalui Sentuhan
Ilmuwan Kembangkan Kulit Elektronik untuk Berinteraksi Melalui Sentuhan – Para ilmuwan di City University of Hong Kong (CityU) kembangkan kulit elektronik nirkabel lembut yang memungkinkan sentuhan. Sehingga membuka peluang pada orang untuk berinteraksi melalui sentuhan dari jarak jauh. Kulit elektronik tersebut bisa mendeteksi dan menghantarkan indra
Teknologi LED Mikroskopis Vertikal Buat Virtual Reality Lebih Imersif
Teknologi LED Mikroskopis Vertikal Buat Virtual Reality Lebih Imersif – Para insinyur sudah mulai mengembangkan cara baru. Cara tersebut yaitu untuk membuat tampilan yang lebih tajam dan lebih menarik dengan menumpuk dioda pemancar cahaya (Light Emitting Diode; LED) untuk menampilkan piksel vertikal dengan berbagai warna. Piksel mikroskopis, yang mempu
Sejarah Virtual Reality dalam Industri Game
Sejarah Virtual Reality dalam Industri Game – Jika mendengar teknologi Virtual Reality (VR), kebanyakan orang akan mengaitkannya pada industri gaming. Hal tersebut tentu saja wajar karena memang banyak orang yang mengenal teknologi ini setelah mencoba bermain game Virtual Reality. Saat ini, tersedia banyak pilihan game VR yang ada dan bisa anda maink
Perbedaan Google Docs dan Microsoft Word
Perbedaan Google Docs dan Microsoft Word – Anda pasti sudah tidak asing lagi dengan dua word processor yang paling populer, yaitu Google Docs dan Microsoft Word. Mungkin kebanyakan orang pertama kali akan mengenal Microsoft Word lebih dulu. Bahkan, Ms. Word biasanya sering digunakan dalam kegiatan sehari-hari seperti membuat tugas sekolah atau pekerjaan pe
Indosat dan Huawei Tingkatkan Inovasi Bersama SRv6
Indosat dan Huawei Tingkatkan Inovasi Bersama SRv6 untuk Transformasi Digital – Indosat Ooredoo Hutchison (IOH) telah menandatangani Nota Kesepakatan (MoU) dengan Huawei untuk berinovasi bersama SRv6. Penandatanganan MoU ini diselenggarakan dalam ajang tahunan Mobile World Congress (MWC) 2023 di Barcelona, Spanyol, pada Senin (27/2/2023). Indosat dan Huawe
Cara Membuat Filter Instagram dengan Mudah
Cara Membuat Filter Instagram dengan Mudah – Pengguna instagram pasti sering menggunakan filter ketika berfoto. Banyak filter yang cantik dan menarik yang bisa digunakan untuk menghasilkan foto yang sangat indah. Tapi, apakah pernah terpikirkan bagaimana Cara Membuat Filter Instagram? Bagi anda yang ingin membuat filter instagram tentu saja bisa dilaku
Twitter Digugat Karena Tidak Bayar Sewa Kantor dan Konten
Twitter Digugat Karena Tidak Bayar Sewa Kantor dan Konten – Bos Twitter yang juga merupakan CEO Tesla Elon Musk digugat atas dugaan kasus gagal bayar vendor untuk Twitter. Twitter Digugat Karena Tidak Bayar Sewa Kantor dan Konten Gugatan yang baru tersebut adalah dari startup teknologi bernama Writer, Inc. Dilansir dari CNBC, Writer adalah perusahaan k
Rekomendasi Film Virtual Reality Yang Seru Abis
Rekomendasi Film Virtual Reality Yang Seru Abis – Tidak bisa dipungkiri bahwa virtual reality (VR) adalah teknologi yang begitu populer saat ini. Teknologi VR sudah banyak digunakan dalam berbagai bidang industri, salah satunya adalah industri perfilman. Sebuah tema film yang menerapkan teknologi ini telah dilakukan 33 tahun lalu dalam film
ChatGPT Terancam Diblokir PSE Kominfo
ChatGPT Terancam Diblokir PSE Kominfo – Chatbot ciptaan perusahaan artificial intelligence (AI) OpenAI, ChatGPT saat ini sangat populer termasuk di Indonesia. Namun, ChatGPT terancam akan diblokir oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo). Karena, hingga kini teknologi tersebut belum terdaftar di sistem Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE)
Nokia Rilis Logo Baru Setelah Hampir 60 Tahun
Nokia Rilis Logo Baru, Setelah Hampir 60 Tahun – Sejak menghadirkan produk elektronik yang pertama kali pada tahun 1965 silam hingga kini. Perusahaan asal Finlandia tersebut selalu menggunakan logo dengan tulisan Nokia yang mempunyai warna ikonik biru. Nokia Rilis Logo Baru Setelah Hampir 60 Tahun Saat ini, setelah hampir 60 tahun (58 tahun), Nokia kin